Mas Jamal

Catatan Manusia Sok Tahu

  • Personal
  • English
  • Hiburan
  • Lifestyle
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Serba Serbi
  • Teknologi
  • Traveling
Home / Teknologi / Perkembangan Teknologi Membawa Kemudahan Dalam Pembayaran Transaksi Online di Indonesia

23 Mei 2016 by Jamal

Perkembangan Teknologi Membawa Kemudahan Dalam Pembayaran Transaksi Online di Indonesia

Perkembangan Teknologi Membawa Kemudahan Dalam Pembayaran Transaksi Online di Indonesia

Aplikasi Dompetku Plus

Bertransaksi lewat dunia maya atau internet atau yang lebih terkenalnya online sekarang ini telah menjadi sebuah trend yang semakin kesini pertumbuhannya semakin signifikan. Hal tersebut pun dialami juga oleh masyarakat Indonesia, yang mana memang perkembangan teknologi semakin memberikan pengaruh yang besar terhadap kemudahan dalam pembayaran online Indonesia. Perkembangan teknologi dalam hal bertransaksi online ini bisa dilihat dari semakin banyaknya online shop yang berdiri dan semakin banyaknya juga konsumen yang memilih untuk belanja via online.

Dengan semakin meningkatnya jumlah toko online yang ada di Indonesia memang memberikan dampak yang sangat positif bagi masyarakat dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari. Dulu, untuk bisa berbisnis perlu memiliki modal yang sangat besar untuk membangun toko. Namun sekarang ini, anggaran untuk membangun toko sudah bisa dihilangkan dan dipakai untuk menyediakan stok produk. Hanya bermodalkan gadget dan akses internet saja, sebuah toko bisa didirikan secara online tentunya. Kemudian juga soal pembayaran pun sangat mudah dengan semakin canggihnya teknologi, kini telah ada beragam metode pembayaran online Indonesia yang bisa dipilih. Seperti e-money misalkan contohnya Dompetku Plus. Dengan ketersediaan ini, pebisnis sudah tidak perlu repot lagi dan sudah tidak perlu banyak-banyak mengeluarkan anggaran untuk mendirikan bisnis.

Sama halnya dengan pembeli yang juga memiliki beragam keuntungan dari belanja online. Dulu untuk memenuhi dan ingin membeli sebuah barang harus datang ke tokonya langsung. Akan tetapi dengan perkembangan zaman yang semakin canggih, belanja sudah bisa dilakukan dengan mudah, bahkan hanya dirumah saja dan menunggu beberapa hari sudah bisa mendapatkan barang yang dibutuhkan. Apalagi dengan begitu banyak toko online yang menyediakan beragam jenis produk yang juga tentu semakin memudahkan dalam mendapatkan macam-macam keperluan juga.

Dengan semakin banyak berdirinya toko online ini pun diikuti juga dengan semakin banyaknya metode pembayaran online Indonesia yang bisa dipilih. Setiap toko online yang ada bisa jadi memiliki metode pembayaran yang berbeda dengan toko online lainnya. Yang menarik, bahkan satu toko online juga ada yang menyediakan macam-macam metode pembayaran. Ini biasanya dilakukan oleh e-commerce besar yang ada di Indonesia.

Ditempatkan di bawah: Teknologi Ditag dengan:Dompetku, Dompetku Plus, Pembayaran Online Indonesia

Artikel Terbaru

LingoAce Belajar Bahasa Mandarin

Ikut LingoAce Untuk Belajar Mandarin Anak Yang Menyenangkan

Anak Kecil Berdoa

Doa Sebelum Tidur Singkat Yang Bisa Diamalkan Beserta Maknanya

Pembukuan Keuangan

4 Tips Mengelola Buku Keuangan

Berdoa Minta Hujan

Doa Minta Turun Hujan yang Dicontohkan Oleh Rasulullah SAW

Sayur Lodeh

2 Jenis Sayur Lodeh dan Cara Membuat Sayur Lodeh

Artikel Pilihan

Home Anaya Hotel Medan

Daftar Harga Hotel di Medan Murah di Bawah 300 Ribu Rupiah

Tahun Baru Imlek 2019

Tradisi Tahun Baru Imlek 2019, Ayo Belanja Promo untuk Angpao

Teliti

4 Kesalahan Ini Perlu Anda Hindari Saat Sewa Apartemen

Gila! Aku Penasaran...

Gila! Aku Penasaran…

Kartu Upgrade 4G Telkomsel

Bagaimana Cara Mengubah Jaringan 3G ke 4G Telkomsel Secara Mudah?

Menikmati Snorkeling di Pulau Pasumpahan, Sumatera Barat

Segelas Yogurt dengan Buah Leci Merah

Why You Should Consume Yogurt on Your Every Day Meal Plan!

Lampu Taman Minimalis

Kiat Memilih Lampu Taman Minimalis

Teamlab Future Park, Tempat Hiburan Atraktif Anti Basi Di Jakarta

Mainan Anak Little Pony

Kiat Memilih Mainan Little Pony yang Baik

  • Home
  • Who’s Me?
  • Disclaimer
  • Contact Me!

Copyright © 2012 - 2025 · Powered by Digital Banua