Mas Jamal

Catatan Manusia Sok Tahu

  • Personal
  • English
  • Hiburan
  • Lifestyle
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Serba Serbi
  • Teknologi
  • Traveling
Home / Serba Serbi / Contoh Bursa Mobil Toyota di Jakarta

23 April 2016 by Jamal Tinggalkan Komentar

Contoh Bursa Mobil Toyota di Jakarta

Contoh Bursa Mobil Toyota di Jakarta

Mobil-mobil dari berbagai merek banyak dipasarkan di Jakarta terutama mobil-mobil dari  merek terkenal. Salah satu merek mobil yang terkenal adalah Toyota yang banyak mengisi pasar mobil Indonesia. Di Jakarta juga tidak jarang ada show room atau bursa mobil sehingga orang bisa bebas melihat-lihat mobil seperti bursa mobil Toyota di Jakarta.

Mobil merek Toyota diproduksi oleh pabrik yang berpusat di Jepang yaitu Toyota Motor Corporation atau TMC. Mobil-mobil yang dikeluarkan oleh TMC sampai sekarang banyak menghiasi pasar mobil yang ada di Indonesia. TMC juga mengeluarkan mobil-mobil dari berbagai tipe mulai dari mobil keluarga seperti MPV, Hatchback, SUV, sampai mobil mewah seperti Sedan.

Beberapa produk mobil dari Toyota diantaranya adalah Toyota Yaris, Toyota Corolla Altis, Toyota Land Cruiser dan masih banyak lagi. Mobil-mobil ini banyak tersedia  pada show room atau bursa mobil. Sebenarnya, bursa mobil bukanlah istilah yang tepat untuk menggambarkan show room mobil. Pasalnya, arti kata bursa adalah sebuah pasar tergorganisir yang tidak memungkinkan pembeli berrtemu dengan penjual. Namun terlepas dari kesalahan penggunaa istilah tersebut, Jakarta memang merupakan tempat yang tepat untuk mendirikan bursa mobil.

Show room atau bursa mobil merupakan tempat untuk memamerkan mobil. Fungsi utamanya adalah untuk meningkatkan dan mendukung pemasaran mobil. Bursa mobil ada yang bersifat permanen dan ada juga yang sementara.

Bursa mobil Toyota sesuai dengan namanya adalah tempat untuk memamerkan mobil-mobil yang dikeluarkan oleh Toyota. Bursa mobil Toyota di Jakarta banyak terdapat di mana-mana sehingga Anda bisa melihat-lihat mobil Toyota dengan mudah.

Bursa mobil Toyota yang ada di Jakarta sangat banyak diantaranya adalah Mobiloka. Mobiloka merupakan bursa mobil Toyota di Jakarta yang memperlihatkan berbagai mobil keluaran dari Toyota. Jika Anda tertarik dan ingin melihat-lihat mobil Toyota, Anda bisa datang ke alamat Mobiloka di Jakarta Selatan yaitu di Jalan Sultan Agung No. 7, Setiabudi. Selain memperlihatkan mobil, Mobiloka juga menawarkan mobil baru berharga murah khusus untuk Anda.

Ditempatkan di bawah: Serba Serbi Ditag dengan:Bursa Mobil, Mobil, Mobiloka

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Artikel Terbaru

Pembukuan Keuangan

4 Tips Mengelola Buku Keuangan

Berdoa Minta Hujan

Doa Minta Turun Hujan yang Dicontohkan Oleh Rasulullah SAW

Sayur Lodeh

2 Jenis Sayur Lodeh dan Cara Membuat Sayur Lodeh

Lidah Buaya

6 Tips Penggunaan Lidah Buaya untuk Merawat Kecantikan Kulit

Pinjaman Dana

Pinjaman Dana Cepat untuk Berbagai Kebutuhan Kamu

Artikel Pilihan

Cara Membuat Multi Screenshot atau Thumbnail Video

Bagaimana Cara Membuat Multi Screenshot atau Thumbnail pada Sebuah Video?

Ulasan Singkat JKT48 1st Album Heavy Rotation

Lirik Lagu JKT48 Wasshoi J!

Nyeri Haid

Kenali 4 Tanda Nyeri Haid yang Tidak Normal Berikut Ini

Anak Bermain Merupakan Salah Satu Tumbuh Kembang Anak

Memilih Permainan Untuk Anak

Dauh Teh Alami Segar

6 Khasiat Teh Hijau Yang Harus Anda Ketahui

Cincin Kawin

5 Tips Praktis dalam Memilih Model Cincin Kawin Terbaru

Viceroyy Bali Indonesia

Beberapa Hal yang Harus Anda Persiapkan Sebelum Berbulan Madu ke Bali

Orang Tua Mendidik Anak

Pentingnya Pendidikan Anak Dalam Keluarga

Emas Batang 200 Gram

Emas Antam Bisa Anda Jadikan Investasi dengan Beberapa Panduan Berikut

Toyota Financial Services

5 Kelebihan Kredit Toyota di Toyota Finance

  • Home
  • Who’s Me?
  • Disclaimer
  • Contact Me!

Copyright © 2012 - 2021 · Powered by Digital Banua & Hosting Banua